Minggu, 25 Desember 2016

Sekilas Tentang Administrasi Negara

Administrasi Negara adalah program studi yang mempelajari tentang mengelolaan administrasi yang spesifik mempelajari administrasi negara atau administrasi pemerintahan dan unsur-unsur di dalamnya.

Beberapa mata kuliah yang akan di pelajari oleh mahasiswa administrasi negara diantaranya adalah : Sistem dan Hukum Administrasi Negara Indonesia, Demografi, Statistik Sosial, Sumber daya manusia, Manajemen, Administrasi Keuangan, Administrasi Pemerintah Daerah dan lain sebagainya. Hampir semua Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik di semua perguruan tinggi memiliki Jurusan Administrasi Negara. Namun, di UGM memiliki penyebutaan yang berbeda, yaitu Manajemen dan Kebijakan Publik. Sementara di UI, Jurusan Administrasi telah menjadi fakultas sendiri, yaitu Fakultas Ilmu Administrasi yang memiliki 3 jurusan, yaitu Administrasi Negara, Administrasi Fiskal, dan Administrasi Niaga.

Sumber : info3sma

Tidak ada komentar:

Posting Komentar